Laporan Akhir 1

 




1.  Jurnal [Kembali]

        a. Jurnal
    







2. Hardware [Kembali]
            

a) Rangkaian tanpa clock


a) Rangkaian dengan clock


3. Video Download [Kembali]

 


4. Analisa [Kembali]

Bagaimana pengaruh masing-masing output gerbang logika ketika diubah menjadi clock.?


        Clock adalah sinyal pulsa yang memiliki perioda tetap dengan perulangan yang tetap, nilai clock akan berubam dari 1 jadi 0 begitu juga sebaliknya sesuai dengan waktu dan lebar pulsanya. ketika sinyal clock dimasukkan ke kaki B1 nilai output akan berubah sesuai dengan grafik pada jurnal percobaan 1 tabel ke-2 contoh untuk salah satu gerbang logika not nilai input akan berbanding terbalik dari nilai outputnya jika input not 1 maka outputnya 0 sehingga nilai output clock nya terbalik.
        
        Ada 4 keadaan ketika kita memberi clock terhadap kaki input B1 yaitu :

1. Terbalik dari sinyal clock
        Hal ini terjadi pada gerbang logika not, XOR dengan B0 = 1, NAND B0 = 1, NOR B0 = 1, XNOR B0 = 1.

2. Sama dengan sinyal clock
        Hal ini terjadi pada gerbang logika AND B0 = 1, OR B0 = 0, XOR B0 = 0  dan XNOR B0 = 1

3. Nilai konstan nol
        Terjadi pada gerbang logika AND B0 = 0, dan NOR B0 = 1

4. Nilai konstan satu
        Terjadi pada gerbang logika OR = 1 dan NAND B0 = 0


5. Link Download [Kembali]







Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cover

Cover uP dan uC